2.1 PEMROGRAMAN BORLAND DELPHI 7

 2.1 Tugas pemrograman delphi 7
Tugas mata kuliah "PEMROGRAMAN BORLAND DELPHI 7" yang pertama kali ini adalah tentang "membuat program dengan menampilkan grade nilai dengan menggunakan statement case of " dengan kriteria:
nilai 0 s/d 25 Grade = E
nilai 26 s/d 55 Grade = D
nilai 56 s/d 75 Grade = C
nilai 76 s/d 85 Grade = B
nilai >86 Grade = A

dengan menggunakan basis teks maka inilah langkah-langkah mengerjakan delphi 7 :

  • pertama mulailah membuka program delphi 7
  • setelah terbuka pilih menu file > new > other 


  • kemudian akan tampil kotak new items > console application

  • setelah muncul kotak script maka tulislah script tersebut, seperti :
program nilaigrade;

{$APPTYPE CONSOLE}

uses
  SysUtils;

var
  nilai:integer;
  grade, ket:string;

begin
  write ('masukkan nilai anda = '); readln(nilai);
case nilai of
  0..25 : begin grade:='E'; ket:='jelek' end;
  26..55 : begin grade:='D'; ket:='kurang' end;
  56..75 : begin grade:='C'; ket:='cukup' end;
  76..85 : begin grade:='B'; ket:='baik' end;
  else
  begin grade:='A'; ket:='amat baik' end;

end;
  writeln('Grade = ',grade);
  writeln('keterengan = ',ket);
  readln;

end.

  • jalankan program tersebut dengan run program atau F9 dan akan muncul kotak basis teks seperti di bawah ini :


nilai 24 grade E keterangan "jelek"


nilai 48 grade D keterangan "kurang"



nilai 68 grade C keterangan "cukup"


nilai 83 grade B keterangan "baik"



nilai 99 grade A keterangan "amat baik"


  • dan yang terakhir adalah save jika diperlukan

nama saya : Aisyah Ar-Rudhowi...sekian tugas "PEMROGRAMAN BORLAND DELPHI 7" yang ke 2.1 dan akan dilanjutkan tugas delphi dengan nomer urut 2.2...

Jangan dilewatkan yyyy....


2 komentar:

Posting Komentar